Apa itu Server? Jantung Internet yang Menggerakkan Website Anda
Apa itu Server? Bisa disebut sebagai komputer khusus atau sistem perangkat lunan yang dirancang untuk menyediakan layanan, data, atau sumber daya ke komputer lain, klien, melalui jaringan. Layanan ini bisa bervariasa, mulai dari pengiriman halaman web dan email hingga storage dan pengelolaan file, atau untuk menjalankan aplikasi. Jadi klien meminta layanan atau sumber daya tertentu, … Read more